Witanduty's Blog

Archive for the ‘IMK(HCI)’ Category

Bahasa generik merupakan bahasa umum yang digunakan dalam sebuah pemrograman. Ada banyak macam bahasa generik diantaranya smalltalk, C++, Java dan sebagainya. Pemrograman generik adalah penulisan kode yang bisa digunakan oleh berbagai macam tipe data.Ini adalah contoh pemrograman generik : kode untuk kelas ArrayList cukup ditulis satu kali, tetapi bisa digunakan untuk objek dengan tipe data yang berbeda-beda (akan tetapi, tidak bisa digunakan untuk tipe data primitif, seperti int atau double). Kelas ArrayList hanyalah satu dari beberapa kelas dan interface yang merupakan pemrograman generik pada Java. Kita akan lihat beberapa kelas lain dan bagaimana kelas-kelas ini digunakan.

Baca Selanjutnya..

Apa sih Prototype itu??

Hmm, prototype adalah sebuah Javascript Framework yang dibuat untuk lebih memudahkan proses dalam membangun aplikasi berbasis web. Nah, prototype itu sendiri sebagai suatu paradigma baru dalam pengembangan sistem informasi,tidak hanya sekedar suatu evolusi dari metode pengembangan sistem informasi yang sudah ada,tapi juga merupakan revolusi dalam pengembangan sistem informasi manajemen.

Baca selanjutnya..

USABILITY
• Adalah masalah optimasi penggunaan sistem oleh pengguna.
• Sistem yang baik akan dipergunakan secara maksimal oleh pengguna sehingga semua kemampuan sistem dapat termanfaatkan.

Pengukuran Usability ada banyak cara, antara lain oleh:
• ISO,
• DIX (1993),
• DLL.

baca selanjutnya…

Interaksi manusia dan komputer adalah suatu ilmu yang berhubungan dengan komputer grafik, sistem operasi, faktor manusia, ergonomi, rekayasa industri, psikologi teori, dan sistem bagian dari ilmu pengetahuan komputer. Komputer Grafik dilahirkan dari penggunaan alat pena dan CRT merupakan awal sejarah komputer. Ini mendorong pengembangan beberapa tekinik Interaksi manusia dan komputer. Banyak teknik sejak hari Sketchpad Sutherland’S Ph.D. (1963) bahwa menandai permulaan komputer grafik sebagai acuan.

yux di lanjutin bacanya..


Mei 2024
S S R K J S M
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031